Minggu, 03 September 2023

Satu Kompi pasukan upacara Batalyon Arhanud 15/DBY yang dipimpin oleh Lettu Arh Didik Suprapto mengikuti Upacara Peringatan HUT Ke-78 Republik Indonesia yang digelar di Lapangan Pancasila Simpang Lima Kota Semarang








 Semarang - Satu Kompi pasukan upacara Batalyon Arhanud 15/DBY yang dipimpin oleh Lettu Arh Didik Suprapto mengikuti Upacara Peringatan HUT Ke-78 Republik Indonesia yang digelar di Lapangan Pancasila Simpang Lima Kota Semarang, Jawa Tengah. Kamis (17/8/2023)


Tema dalam peringatan HUT Ke-78 Republik Indonesa tahun ini adalah "Terus Melaju untuk Indonesia Maju. Bertindak sebagai Irup dalam upacara tersebut adalah Gubernur Jawa Tengah. Rangkaian kegiatan berlangsung sangat meriah dan diwarnai dengan berbagai macam pakaian adat daerah. Dalam pelaksanaannya upacara berlangsung tertib dan khidmat dengan melibatkan unsur TNI, Polri, dan ASN Provinsi Jateng. (penarh15)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Laksanakan Penyuluhan Kesehatan di SDN Oepoli

Oepoli, Nusa Tenggara Timur – Satgas Pengamanan Perbatasan (Pamtas) RI-Republik Demokratik Timor Leste (RDTL) Sektor Barat dari Batalyon Arh...