Rabu, 26 Oktober 2022

Modal Kecil Untung Besar Dari Budidaya Jamur




Jamur Tiram merupakan salah satu jamur yang dapat dikonsumsi oleh masyarakat. Jamur tiram juga memiliki peluang yang baik untuk dibudidayakan dan dijadikan sebagai bisnis.


Seperti halnya Batalyon Arhanud 15/DBY yang berupaya membudidaya sekitar 1000 benih dengan media bablog, rak bersusun dan gubuk bambu ini.



Setelah kurang lebih selama satu bulan jamur tiram ini dirawat dengan baik dan benar, saatnya mencoba panen pertamanya. Selasa 11/10/22

Panen dilakukan pada jamur yang sudah terlihat mekar dan membesar serta ujung-ujungnya terlihat runcing dan tudungnya belum pecah dengan warna putih bersih. (PenArh15)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Laksanakan Penyuluhan Kesehatan di SDN Oepoli

Oepoli, Nusa Tenggara Timur – Satgas Pengamanan Perbatasan (Pamtas) RI-Republik Demokratik Timor Leste (RDTL) Sektor Barat dari Batalyon Arh...